Jumlah artikel: 139

Lima Obat Melawan Kesedihan

"Santo Thomas Aquinas menyarankan lima solusi melawan kesedihan yang terbukti sangat efektif." Dari sebuah konferensi yang diberikan oleh Carlo de Marchi, Vikaris Opus Dei untuk Italia Tengah – Selatan.

Berita

​Guadalupe Ortiz de Landázuri akan dibeatifikasi pada 18 Mei 2019

Takhta Suci telah mengomunikasikan bahwa Paus Fransiskus - menerima petisi yang dibuat oleh Prelat Opus Dei, Monsinyur Fernando Ocáriz - telah menetapkan bahwa Guadalupe Ortiz de Landázuri akan dibeatifikasi di Madrid pada hari Sabtu, 18 Mei 2019.

Berita

Video: Bapa Prelat di Chicago

Video rangkuman dari kunjungan Mons. Fernando Ocáriz ke Chicago, perhentian keduanya dalam kunjungan pastoralnya ke Amerika Serikat dan Kanada.

​"Aku tidak pernah lebih bahagia"

Seorang mahasiswa teknik berusia dua puluh satu tahun dari Inggris Utara belajar untuk mencintai Tuhan dan menemukan sukacita dalam rasa sakit yang hebat akibat kanker stadium akhir. Pastor Joseph Evans, imam dari Greygarth Hall di Manchester, menceritakan kisahnya.

Berita

Bapa Prelat berada di Panama untuk Hari Orang Muda Sedunia

Monsinyur Ocáriz akan berpartisipasi dalam Hari Orang Muda Sedunia (World Youth Day –WYD) dan juga menghadiri pertemuan-pertemuan katekese. Sesudah itu, Bapa Prelat akan melanjutkan perjalanannya dengan kunjungan pastoral ke Kosta Rica, Nicaragua dan Puerto Rico.

Memimpin Orkestra Hidupmu

Beatrice Venezi adalah dirigen orkestra termuda di Italia. Dia mengenal pesan Santo Josemaria di sebuah asrama mahasiswi di Milan.

​"Sekarang saya lebih jatuh cinta lagi dengan pekerjaan saya sebagai perawat"

Adaeze menerima pendidikan sebagai perawat ortopedi di Nigeria. Setelah menyelesaikan sekolah keperawatan pada tahun 2012, dia bekerja sebagai perawat pendamping di sebuah klinik di Negara Bagian Enugu, Nigeria Timur. Kondisi lingkungan kerjanya itu kurang baik.

Pertemuan di Tengah Hari

Meskipun Hyeunmin bukan orang beriman, dia mau menemani seorang rekan kerjanya setiap hari pada waktu jeda siang hari untuk berdoa Malaikat Allah di sebuah gereja yang tidak jauh dari tempat kerjanya. Maka dimulailah sebuah perjalanan iman baginya di Seoul, Korea Selatan.

“Setelah 90 Tahun, Masih Banyak yang Harus Dilakukan”

Sebuah artikel yang diterbitkan di surat kabar “The B.C. Catholic”, Vancouver, Kanada dalam peringatan 90 tahun berdirinya Opus Dei. Oleh Agnieszka Ruck, terbit di koran The B.C. Catholic.

Refleksi atas buku Jalan

Kesaksian dari Hiasintus Eko Pompang