Number of articles: 6

Surat Pastoral (28 Oktober 2020)

Surat pastoral ini dari Mons. Fernando Ocáriz membuat refleksi atas semangat Opus Dei dan atas berbagai situasinya macam-macam anggota Opus Dei yang sesungguhnya memiliki panggilan yang sama.

Surat Pastoral

Pertemuan di Tengah Hari

Meskipun Hyeunmin bukan orang beriman, dia mau menemani seorang rekan kerjanya setiap hari pada waktu jeda siang hari untuk berdoa Malaikat Allah di sebuah gereja yang tidak jauh dari tempat kerjanya. Maka dimulailah sebuah perjalanan iman baginya di Seoul, Korea Selatan.

Kesaksian Pribadi

“Setelah 90 Tahun, Masih Banyak yang Harus Dilakukan”

Sebuah artikel yang diterbitkan di surat kabar “The B.C. Catholic”, Vancouver, Kanada dalam peringatan 90 tahun berdirinya Opus Dei. Oleh Agnieszka Ruck, terbit di koran The B.C. Catholic.

Kesaksian Pribadi

Umat Kristiani di Tengah-tengah Dunia

Opus Dei memiliki sekitar 90.000 anggota, baik pria maupun wanita. 98% adalah kaum awam, dan mayoritas sudah menikah. 2% sisanya adalah imam.

Opus Dei

Peran dalam Gereja

Karya pelayanan Opus Dei dalam memberi bimbingan rohani melengkapi karya gereja-gereja setempat. Orang-orang yang bergabung dengan Opus Dei atau ikut dalam kegiatan-kegiatannya tetap berada dibawah wewenang Keuskupan setempat.

Prelatur Pribadi

Pesan

Pekerjaan, kehidupan keluarga, dan apa yang terjadi setiap hari adalah kesempatan untuk menjadi lebih dekat dengan Kristus, dan membuat Dia dikenal oleh orang-orang.

Opus Dei