Jumlah artikel: 1
Romo Joseph Múzquiz: Insinyur dan Imam
Romo Joseph adalah salah satu dari tiga imam pertama Opus Dei dan memimpin karya kerasulan awal di Amerika Serikat. Proses kanonisasinya telah dibuka di Keuskupan Agung Boston.
1
“Jika kita tidak berusaha untuk bertemu dengan Tuhan dalam kehidupan biasa sehari-hari, kita tidak akan pernah bisa bertemu dengan-Nya.” St Josemaría
Romo Joseph adalah salah satu dari tiga imam pertama Opus Dei dan memimpin karya kerasulan awal di Amerika Serikat. Proses kanonisasinya telah dibuka di Keuskupan Agung Boston.