Doa untuk Keluarga Umat Anggota Opus Dei

Sejak tahun 1951, pada Hari Raya Keluarga Kudus dari Nazareth (30 Desember atau hari Minggu setelah Hari Natal), dipanjatkan doa permohonan khusus kepada Keluarga Kudus dari Nazareth untuk keluarga-keluarga umat anggota Karya.

Santo Josemaria Escriva
“Pekerjaanmu harus menjadi doa pribadi, harus menjadi suatu percakapan yang sungguh-sungguh dengan Bapa Kita yang ada di Sorga.” St Josemaría